Ya Allah, Engkau sungguh Maha Baik
Kau berikan apa yang hamba butuhkan
Di waktu yang tepat, di moment yang pas
Belakangan ini waktu terasa lambat berjalan
Perlahan lahan menggerogoti hati
Menyesakkan dan menyakitkan
Air mata tidak pernah absen membasahi pipi
Tiap detik, tiap malam, tiap hari, tiap waktu
Semua bayang, semua kenangan
Menghantui dan membunuh jiwa
Tiada henti tanya terus terucap
Kenapa hamba harus merasakan ini
Kenapa sakit ini tiada akhir, tak berujung
Kenapa rasa ini begitu menyiksa batin hamba
Sampai kapan siksaan ini harus hamba...